Scroll untuk baca artikel
#
BeritaOrganisasiPadang Sidempuan

BSI Siap Dukung UMKM Dan Poktan Di P. Sidempuan

924
×

BSI Siap Dukung UMKM Dan Poktan Di P. Sidempuan

Sebarkan artikel ini

P. Sidempuan, informasiRakyat.com

PT Bank Syariah Indonesia ( BSI ) siap mendukung usaha mikro kecil menengah ( UMKM ) dan kelompok tani ( poktan ) di P. Sidempuan.

Segment yang bisa kita sinergikan dan kita suport dari sisi UMKM dan kelompok tani yang ada di kota Padang Sidempuan”.

Demikian ditegaskan Pimpinan Cabang Bank Syariah Indonesia ( Pimcab BSI ) Zulfikar kepada Wali Kota P. Sidempuan saat audensi di ruang kerja Wali Kota pada ( 26/01 ).

Pimpinan Cabang Bank Syariah (BSI) Kota P. Sidempuan Zulfikar menyampaikan ucapan terimakasih kepada bapak Wali Kota P. Sidempuan yang sudah menerima dengan baik dan semoga kedepannya Bank Syariah Indonesia (BSI) dengan Pemko P. Sidempuan dapat memperkuat lagi kerja sama dan sinergritas kita kedepannya.
Kunjungan Bank Syariah Indonesia (BSI) dalam rangka bersilaturahmi.

Memperkenalan Pimpinan Cabang Bank Syariah Indonesia (BSI) P. Sidempuan yang baru yakni bapak Zulfikar

Zulfikar Pimpinan Cabang Bank Syariah (BSI) Kota P. Sidempuan menyampaikan ucapan terimakasih kepada bapak Walikota P. Sidempuan yang sudah menerima dengan baik dan semoga kedepannya Bank Syariah Indonesia (BSI) dengan Pemko P. Sidempuan dapat memperkuat lagi kerja sama dan sinergritas kita kedepannya.

Wali Kota P. Sidempuan Irsan Efendi Nasution,SH.MM menyampaikan bahwa Pemko P. Sidempuan dengan BSI dapat bersinergi dan bekerja sama dari segi yang memungkinkan kita sinergikan.

Saya berharap dengan adanya Bank Syariah Indonesia (BSI) dapat memudahkan UMKM dan kelompok tani dalam melakukan transaksi apapun” ucap Wali Kota dihadapan Kepala Badan Keuangan Kota P. Sidempuan, Sekretaris Kominfo, Kabag Perekonomian. ( Red  )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *